Social Icons

.

Sabtu, 03 November 2012

Cara Mengganti Kursor Pada Blog

Pada postingan kali ini ane akan ngejelasin tentang CARA MENGGANTI KURSOR PADA BLOG.
Langsung saja simak tutornya :


1. Login ke akun blogger agan
2. Rancangan -> Tata letak
3. Pilih Tambah gadget
4. Copy kode ini kedalam kolom yg udah disediakan :
Kode :
<div align="center" style="z-index:9;visibility:visible;"><a href="http://www.123cursors.com/" target="_blank" class="tfc"><img src="http://www.123cursors.com/freecursors/639.gif" alt="Abstract - Model 0.8" /></a></div><style>HTML,BODY{cursor: url("http://www.123cursors.com/freecursors/639.ani"), url("http://www.123cursors.com/freecursors/639.gif"), auto;}</style>



5. Lihat Hasilnya

NB : Kode yg bergaris bisa diganti sesuka agan dengan mencari kode2 HTML cursor yg agan inginkan yg ada pada web :

-123cursors.com
-totallyfreecursors.com , dll

Semoga bermanfaat ~

JRT INFO !

Tidak ada komentar:

Posting Komentar